Home » » MEMASANG LINK OTOMATIS DI SETIAP POSTINGAN BLOG

MEMASANG LINK OTOMATIS DI SETIAP POSTINGAN BLOG

SEO BlogSEO BLOG. Pemasangan link di setiap postingan blog pada dasarnya adalah merupakan proses untuk memperkuat internal-link di dalam suatu blog. Pemasangan link yang demikian ini menjadi penting manakala kita ingin menunjukkan kepada mesin pencari artikel-artikel mana yang kita anggap paling penting serta menjadi dasar dari artikel-artikel yang lainnya. YaroStarak, menyebutkan sebagai artikel pilar.

Banyak cara untuk pemasangan internal-link ini, salah satunya adalah yang kita bahas berikut ini, yaitu memasang link otomatis di setiap postingan blog. Paling tidak terdapat dua cara untuk melakukannya, yaitu  :

A. Cara Pertama
1. Masuk ke akun Blogger
2. Selanjutnya klik "Template" -> "Edit HTML"
3. Silahkan cari kode </body>
4. Salin kode script di bawah ini dan tempatkan di atas kode </body>

 <b:if cond='data:blog.url != data:blog.homepageUrl'><script type='text/javascript'>
    function autoLink(){
        this.keywdHref = new Object();
        this.add = function(keyword, href){
            if(keyword.substr(0,1) != &quot; &quot;){keyword = &quot; &quot; + keyword;}
            this.keywdHref[keyword] =  href;
        }
        this.createAnchor = function(){
            var objs = document.getElementsByTagName(&quot;div&quot;);
            for(var i=0; i&lt;objs.length; i++){
                var obj = objs[i];
                if(obj.className.indexOf(&quot;post-body&quot;)&gt;-1){
                    var content = obj.innerHTML;
                    for(var keyword in this.keywdHref){
                        var href = this.keywdHref[keyword];
                        var newstr = content.replace(keyword, &quot;&lt;a href=&#39;&quot;+href+&quot;&#39;&gt;&quot;+keyword+&quot;&lt;/a&gt;&quot;, &quot;gi&quot;);
                        obj.innerHTML = newstr;
                        content = newstr;
                    }
                }
            }
        }
        this.startScript = function(){
            var onLoad = window.onload;
            window.onload = function(){
                if(onLoad){onLoad();}
                setTimeout(&quot;f.createAnchor()&quot;, 100);
            }
        }
    }
    </script>
    <script type='text/javascript'>
    var f = new autoLink();
    f.add(&quot;SEO Blog&quot;, &quot;http://wongkampung67.blogspot.com/&quot;);
    f.startScript();
    </script></b:if>

Keterangan :

    Silahkan ganti SEO Blog dengan kata kunci yang agan inginkan.
    Silahkan ganti http://wongkampung67.blogspot.com/ dengan alamat url yang agan inginkan.
Untuk antisipasi pelanggaran TOS Google maka saya sarankan agar tidak memasukan jumlah link pada script terlalu berlebihan, rekomendasi cukup dengan memakai satu link saja.

B. Cara Kedua
1. Sign in ke dasbor  Blogger
2. Masuk ke  Tata Letak >> Edit Html>>Jangan lupa backup template dulu dan centang kotak expand widget
3. Letakkan Kode di Bawah ini Di Atas Kode: </head>

<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
function doHighlight(bodyText, searchTerm,link)
{
var newText = "";
var i = -1;
var lcSearchTerm = searchTerm.toLowerCase();
var lcBodyText = bodyText.toLowerCase();
while (bodyText.length > 0) {
i = lcBodyText.indexOf(lcSearchTerm, i+1);
if (i < 0) {
newText += bodyText;
bodyText = "";
} else {
if (bodyText.lastIndexOf(">", i) >= bodyText.lastIndexOf("<", i)) {
if (lcBodyText.lastIndexOf("/script>", i) >= lcBodyText.lastIndexOf("<script", i)) {
newText += bodyText.substring(0, i) + '<a href="'+link+'">'+ bodyText.substr(i, searchTerm.length) + '</a>';
bodyText = bodyText.substr(i + searchTerm.length);
lcBodyText = bodyText.toLowerCase();
i = -1;
}
}
}
}
return newText;
}
function highlightSearchTerms(searchText, treatAsPhrase,link,divid)
{
if (treatAsPhrase) {
searchArray = [searchText];
} else {
searchArray = searchText.split(" ");
}
div=document.getElementById(divid);
var bodyText = div.innerHTML;
for (var i = 0; i < searchArray.length; i++) {
bodyText = doHighlight(bodyText, searchArray[i], link);
}
div.innerHTML = bodyText;
return true;
}
//]]></script>


4. Cari Kode : <data:post.body>
Apabila Anda Menggunakan ReadMore Otomatis, maka kode tersebut akan ada dua, Cari yang kedua ,hapus kode tersebut dan ganti dengan kode berikut:

<p> <div expr:id='&quot;summary&quot; + data:post.id'> <data:post.body/> </div> <script type='text/javascript'> highlightSearchTerms('keywords1',true,'http://wongkampung67.blogspot.com','summary<data:post.id/>'); highlightSearchTerms('keywords2',true,'http://wongkampung67.blogspot.com','summary<data:post.id/>'); </script> </p>

Ganti Keywords1 dan 2 beserta Linknya sesuai yang anda inginkan, dan untuk menambahkan keywords dan link, tinggal tambahkan saja Kode :

highlightSearchTerms('keywords',true,'http://link.blogspot.com','summary<data:post.id/>');

Ganti keywords dan linknya seperti yang dijelaskan diatas, setelah itu Simpan Template.


Sekian uraian saya, semoga bermanfaat.

4 komentar:

  1. mantabh. banget. sangat membantu kelancaran dalam dunia blogger.

    ReplyDelete
  2. Wih, kalo gini gak usah ribet ribet masang link :D

    ReplyDelete
  3. Ijin coba gan, mudah-mudah bisa jadi gx susah lagi masang link

    ReplyDelete

Untuk menjaga kredibilitas dan kesehatan blog, kami akan menghapus komentar-komentar yang :
1. Memasang link-link aktif.
2. Terlalu pendek dan tidak sesuai topik bahasan.
3. Menyebabkan terjadinya broken-link
4. Bersifat promosi produk

Like us on Facebook
Follow us on Twitter
Recommend us on Google Plus
Subscribe me on RSS